Satria Fu vs Yamaha Vixion sering menjadi perbincangan para bikers muda yang suka kecepatan. Kadang juga berpikir aneh saja si Satria Fu, bebk kok suka menantang motor cruieser atau bahasa mudahnya motor laki sport. Tetapi Satria Fu memang jagoan dengan 150cc dan 6 gigi transmisi yang diakui kecepatannya. Rumornya sih pada jarak pendek Satria Fu 150 diakui mampu mengasapi Vixion dan Mega pro, diamana ketiganya berkapasitas 150cc. Benarkah begitu..
Perbandingan Yamaha V-xion vs Satria Fu
Untuk masalah kecepatan sebetulnya sangat relatif, sangat dipengaruhi juga siapa bikersnya, kan sama-sama 150cc. Di sisi lain Yamaha Vixion sudah unggul di pemasaran yang memang sudah merajai motor sport di Indonesia. Mega Pro dan Tiger yang dulunya unggul sekarang bisa tersaingi.
Dilain pihak Suzuki Satria FU kendati merupakan bebek hi-end alias premium adalah tulang punggung penjualan suzuki. Bahkan penjualanya terus meningkat apalagi dilihat dari segi performa FU jelas tanpa saingan.
Keunggulan Yamaha V-xion ini juga ada pengaruhnya dari brand image pihak Yamaha di mata konsumen Indonesia. Produk-produk Yamaha dianggap lebih baik daripada Suzuki, hampir semua produknya dapat memikat konsumen. Buktinya, Z dan MX. Pertama kali muncul sudah mengoda para konsumen montor Indonesia dan melejit menjadi brand image penggemar Yamaha
Sedangkan Satria Fu tanpa bantuan keunggulan Suzuki di mata konsumen, apalagi Honda yang selalu lebih diunggulkan. Nah.. inilah kehebatan Satria Fu yang mampu melanglang di segmen bebek sport yang tak mudah dijatuhkan pesaingnya, bahkan sering disandingkan motor laki cruiser sekelasnya.
Terbukti banyak remaja yang terpikat dengan Satria Fu 150 dan fakta penjualannya semakin naik.
Lalu mana yang bisa mengasapi lawannya? selalu ada jawaban yang berebada dari bikers yang berbeda.
Lalu mana yang bisa mengasapi lawannya? selalu ada jawaban yang berebada dari bikers yang berbeda.
Tags:
Bahasan Motor